, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Anyaman Satin dan Turunannya

 Anyaman Satin dan Turunannya



Kain dengan anyaman satin memiliki sifat kain yang lebih licin

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
 Anyaman Satin dan Turunannya

 

dan lebih berkilau dibanding anyaman lainnya. Titik loncat pada
anyaman satin menjadi ciri anyaman satin, misalnya satin 5 angka
loncat 2 (5 V2) seperti terlihat pada gambar berikut ini yang
berarti setiap melewati dua helai benang pakan, terjadi titik
persilanganan kembali benang pakan diatas benang lusi.
Penentuan angka loncat yang menjadi dasar anyaman satin
memiliki ketentuan-ketentuan sebagai berikut ini.
1) Angka loncat tidak sama dengan repeat anyaman
2) Angka loncat tidak boleh merupakan jumlah repeat dikurangi
Satu
3) Angka loncat tidak boleh menjadi factor pembagi dari repeat
anyaman
4) Angka loncat bukan merupakan perkalian dari factor pembagi
5) Angka loncat 1 tidak boleh menjadi angka locat
Aplikasi dari ketentuan ini misalnya untuk anyaman satin
dengan repeat 5, dapat memiliki angka loncat 2 dan 3.

0 komentar:

Post a Comment