, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Mengganti Bohlam Mesin Jahit

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Mengganti Bohlam Mesin Jahit

Mengganti Bohlam Mesin Jahit



PERHATIAN: Sebelum mengganti bohlam, pastikan
anda sudah mencabut steker dari stopkontak
dinding. Mesin jahit ini didesain untuk menggunakan
bohlam kaki lampu maksimum 15 watt saja.
Sekrup yang terletak pada plat depan mesin harus
dilepas sebelum plat depan dapat dibuka.
· Lepaskan plat depan.
· Jangan coba-coba melepas bohlam.
1. Tekan bohlam ke soket dan pada saat yang
sama putar bohlam kearah yang ditunjukkan
untuk membuka pin bohlam dan bawa keluar dari
soket.
· Tekan bohlam baru ke soket, dengan pin bohlam
memasuki lubang soket.
2. Putar bohlam kearah yang ditunjukkan untuk
mengunci bohlam pada posisinya.
· Pasang kembali plat depan.
Memasang Kembali Plat Geser
Anda tidak akan perlu melepas plat geser. Tetapi,
jika plat ini kebetulan terlepas dari mesin, plat
mudah dipasang kembali.
· Naikkan sepatu penindas dan pastikan jarum
berada pada posisi paling tinggi.
· Pasang plat geser dengan cara menggesernya
dengan tepi depan didekat, tapi tidak menutupi,
per penahan (seperti ditunjukkan gambar).
· Dengan obeng kecil, angkat tiap ujung per ke
tiap alur samping pada bagian bawah plat.
· Tarik plat pelan-pelan kearah anda dan tahan
per-nya.
· Tutuplah plat geser.


MENJAHIT DENGAN JARUM KEMBAR



Kemampuan menjahit dengan jarum kembar sudah
terpasang pada mesin jahit anda. Jarum kembar
secara serempak menghasilkan dua garis rapat
jahitan pola. Anda dapat menjahit dengan satu atau
dua warna benang.
- Jahitan : Pola yang diinginkan
- Posisi Jarum : hanya
- Lebar Jahitan : hanya
- Panjang Jahitan : 0.5 - 4 sesuai kain
- Plat jarum serbaguna
- Sepatu serbaguna
PERHATIAN: Jangan gunakan lebar jahitan melebihi
yang disarankan. Jahitan lebih lebar akan
menyebabkan jarum patah.
Prosedur
o Pasanglah jarum kembar.
o Pasang benang seperti untuk menjahit
dengan jarum tunggal dan melewati lubang
jarum kiri.
o Pasang spul benang kedua pada pasak spul
(tiang benang) dan bulu kempa ini.
o Pasang benang pada mesin seperti biasa
dengan spul benang kedua, pastikan anda
menghilangkan pengantar benang diatas
jarum dan masukkan benang melewati lubang
jarum kanan.

0 komentar:

Post a Comment