, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Tips Vintage Bags

Tips Vintage Bags

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Tips Vintage Bags

Ada banyak jenis aksesoris yang
bisa dikenakan oleh mereka yang
ingin tampil cantik. Salah satunya
adalah tas bergaya vintage.


Akan tetapi, bila Anda ingin tampil
cantik tidak berarti Anda tidak
memperhatikan tas bergaya vintage
yang Anda pilih. Pastikan bila tas

Vintage yang Anda pilih mempunyai:



• Bahan terbaik
• Desain yang trendi
• Fungsi tas yang berguna


Bahan tas vintage sesungguhnya mempunyai
pengaruh besar pada penampilan
Anda. Pada umumnya, tas vintage
menggunakan bahan kulit. Kulit yang
digunakan ada dua macam, yaitu:

• Kulit asli
• Kulit sintetis

Kulit asli bisa dikatakan sebagai bahan
terbaik untuk tas vintage. Bahan ini juga
membuat penampilan Anda tampak
lebih menarik dan mewah.


Untuk menemukan tas vintage berbahan

kulit asli, ada cara mudah yang bisa

Anda pakai, yaitu:


• Melihat bagian depan dan belakang

bahan kulit. Bila bagian depan dan belakang
sama, maka tas vintage tersebut
berbahan kulit asli.
• Bau. Kulit asli tidak berbau vinil atau
bau menyengat.
• Kulit asli juga tidak mudah mengekrut
dan terbakar.
Karena fitur-fitur yang dimilki oleh tas
vintage yang menggunakan kulit asli,
maka harga tas ini bisa melonjak. Tapi,
bila Anda mempunyai budget terbatas,
Anda bisa memilih kulit sintetis yang
lebih murah.


Ada banyak jenis desain yang bisa Anda

temukan pada tas-tas bergaya vintage.

Bila Anda ingin tas yang bisa Anda gunakan
untuk segala jenis baju yang
Anda pakai, maka Anda bisa memilih tas
vintage dengan desain polos.
Akan tetapi, bila Anda ingin tampil unik
dan menarik, ada tas vintage yang dihiasi
berbagai macam batu mulia. Anda
bisa menggunakan tas vintage ini untuk
gaya kasual.


Fungsi tas vintage yang Anda beli juga

harus diperhatikan. Beli tas vintage yang
cocok untuk kegiatan Anda, seperti tas
berukuran besar, bila Anda ingin bepergian
jauh.


Investasi pada tas jenis ini juga terbilang
oke, karena tren fashion cenderung
bergerak ke gaya retro di tahun-tahun
mendatang.


Dengan memilih tas vintage bergaya

dan berkualitas tinggi, maka Anda akan
mendapatkan aksesoris yang tepat untuk
membuat penampilan Anda tampak
lebih menarik.

0 komentar:

Post a Comment