, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Berkemah dengan Keluarga

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Berkemah dengan Keluarga

Berkemah dengan Keluarga



Liburan bersama keluarga menjadi hal
yang banyak dilakukan oleh setiap keluarga.
Tentunya, hal itu untuk mendapatkan
kepuasaan dan meringankan beban
pikiran. Liburan dengan keluarga dapat
dilakukan ke daerah wisata seperti pegunungan,
pantai, hingga berkemah.


Kebanyakan orang memilih untuk pergi ke
tempat-tempat dengan nuansa alamnya.
Alam akan memberikan energi yang positif
bagi Anda. Untuk mengatasi kebosanan, Anda
bisa saja melakukan perkemehan dengan keluarga
Anda.


Mungkin hal tersebut memang jarang dilakukan.
Akan tetapi, hal tersebut akan memberikan nuansa
yang baru untuk keluarga Anda. Yang perlu
diingat adalah dengan menentukan lokasi tempat
kemah yang tepat. Simaklah tips-tips berikut ini
ketika akan berkemah dengan keluarga, diantaranya:


Pilih Lokasinya


Lokasi untuk berkemah akan sangat
menentukan suasana yang akan Anda
hadapi. Piihlah tempat yang memang
masih kental dengan nuansa alamnya,
misalnya Batu Lapak Sukabumi atau
lainnya.


Tempat berkemah seperti Batu Lapak
Sukabumi ini bisa Anda kunjungi untuk
berkemah dengan keluarga. Sukabumi
memang banyak dikenal orang dengan
kawasan wisata alamnya yang mengagumkan.
Di tempat-tempat yang bernuansa alam
akan memberikan dampak yang positif
bagi Anda dan keluarga. Bahkan, Anda
dapat memaksimalkan bermain dengan
keluarga Anda.


Persiapkan Perlengkapannya



Perlengkapan untuk berkemah terdiri
dari berbagai macam dibandingkan
dengan liburan biasa. Dalam hal ini,
Anda harus menyiapkan perlengkapanperlengkapan
dengan sebaik-baiknya.
Perlengkapan itu mulai dari pakaian
ganti, alas kaki, perlengkapan mandi,
senter, selimut, dan juga lotion. Lotion
dan senter pasti sangat dibutuhkan, karena
Anda akan langsung berhadapan
dengan alam, dimana akan ada banyak
nyamuk dan area yang gelap.



Siapkan Check List


Buatlah check list tentang barang apa
saja yang akan dibawa. Jika semuanya
sudah siap, sebaiknya Anda mempersipakan
check list Anda. Hal ini dilakukan
untuk menghindari barang bawaan
yang bisa saja tertinggal. Karena bisa
saja Anda dalam keadaan terburu-buru,
alangkah baiknya untuk memeriksanya
di malam hari sebelum Anda berangkat.


Siapkan Kegiatan


Kegiatan yang ingin dilakukan pada
saat berkemah haruslah jelas. Tentunya,
hal ini untuk memudahkan Anda dalam
membawa perlengkapan apa saja yang
diperlukan untuk menunjang aktivitas
tersebut. Misalnya saja Anda ingin melakukan
hiking, maka Anda harus membawa
kompas, jaket yang tebal untuk
menghindari hawa dingin yang melanda
dan sebagainya.


Buatlah Api Unggun



Berkemah sangat identik dengan api
unggun, jadi sebaiknya Anda juga melakukannya.
Anda bisa saja membawa
kayu yang akan digunakan dari rumah.
Dengan begitu akan mempermudah
Anda dalam proses pembuatan api unggun.
Api unggun akan membuat suasana
lebih semarak dan hangat. Jadi,
sangat cocok untuk berbincang-bincang
dengan keluarga.


Itulah beberapa hal yang harus Anda
lakukan sebelum melakukan acara kemah
bersama dengan keluarga. Dengan
berkemah akan memberikan sesuatu
yang baru bagi keluarga. Terlebih
lagi, dengan berkemah akan menjadi
momen khusus untuk lebih mengakrabkan
dengan keluarga.


Kumpulkanlah informasi sebanyaknya

terkait dengan kemah terlebih dahulu.
Karena dengan begitu, kegiatan berkemah
yang akan dilakukan dapat memberikan
rasa kepuasan tersendiri. Jangan
lupa juga untuk menentukan makanan
yang akan disantap.


Jika tidak repot, Anda bisa saja menyewa
tempat untuk berkemah sekaligus
dengan makanan yang sudah disiapkan.
Jika tidak, Anda harus membawa peralatan
memasak dari rumah. Bawalah
makanan yang mudah dimasak, seperti
sarden, mie instan dan sebagainya.

0 komentar:

Post a Comment