, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Tips Bertemu Calon Mertua

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Tips Bertemu Calon Mertua

Tips Bertemu Calon Mertua



Apakah sebentar lagi

Anda harus bertemu dengan
calon mertua? Bingung
bagaimana harus
bersikap? Kami ingin
berbagi informasi mengenai
apa saja yang seharusnya
dilakukan ketika
harus bertemu dengan
calon mertua (camer).


Ingat, hal-hal kecil ini

penting untuk dilakukan
sebagai rasa hormat dan
rasa sayang Anda kepada
calon mertua.

Jadi, agar camer alias calon mertua

semakin sayang pada Anda, cobalah
untuk menerapkan tips bertemu
calon mertua berikut ini:


a. Ucapkan salam dan mencium

tangan


Sebagai orang timur kita memang
harus menjaga etika dan sikap terutama
di hadapan orang yang lebih
tua. Mengucapkan salam serta mencium
calon mertua menunjukkan
bahwa Anda menghormati dan menyayangi
mereka.


b. Berpakaian rapi dan sopan



Kostum adalah bagian dari yang
dipakai dan seringkali menjadi objek
pertama kali yang dilihat oleh orang
lain. Pilihlah kostum yang rapi dan
sopan sehingga Anda akan tampak
menarik di hadapan calon mertua.


c. Berbicara dengan cara yang

baik


Gunakanlah kata-kata yang baik
ketika berbicara dengan mereka.
Meskipun Anda sudah sangat dekat
dengan keluarga calon pasangan
Anda, tapi tetap harus berbicara dengan
baik dan penuh dengan sopan
santun.


d. Membawakan oleh-oleh



Tidak ada salahnya membelikan
oleh-oleh untuk calon mertua. Membawakan
makanan yang disukai oleh
mereka bisa menjadi ide yang sangat
bagus. Hal ini tentu akan semakin
menunjukkan rasa sayang dan peduli
yang dimiliki oleh calon menantunya.
Tips bertemu calon mertua yang satu
ini seringkali memberikan kebanggaan
tersendiri bagi orangtua pasangan.

0 komentar:

Post a Comment