5 Tempat Wisata Pulau Lombok yang Paling Direkomendasikan |
5 Tempat Wisata Pulau Lombok yang Paling Direkomendasikan
Pesona yang dimiliki oleh pulau Lombok telah menjadikan Lombok manjadi
tujuan wisata paling diminati setelah pulau dewata Bali. Ada banyak lokasiindah dan menarik di Nusa Tenggara Barat ini yang wajib untuk kunjungi.
Lokasi wisata yang menawarkan
keindahan panorama pantai inisangat cocok bagi Anda yang ingin
mendapatkan suasana romantis dan
rileks baik dengan pasangan atau
keluarga. Berikut ini beberapa tempat
wisata di pulau Lombok yang paling
direkomendasikan untuk para wisatawan;
Pantai Senggigi, Lombok Barat
Pantai yang terletak di sebelah barat
pesisir pulau Lombok ini merupakan
salah satu pantai paling terkenal di
kota ini. Meskipun tidak sebesar kota
Bali, tapi keindahannya tidak kalah
menarik dari pantai di pulau dewata.
Lokasi ini sangat cocok bagi wisatawan
yang gemar melakukan snorkelinguntuk menikmati keindahan pemandangan
bawah laut. Kebutuhan
akomodasi juga tersedia lengkap di
lokasi ini.
Gili Trawangan, Gili Meno, dan Gili
Air
Lokasi wisata yang memiliki tiga
pulau sekaligus ini merupakan lokasi
wisata yang harus masuk dalam
daftar kunjungan wisata Anda selama
di Lombok. Pantainya yang putih dan
airnya yang jernih menjadikan lokasi
ini sangat mempesona dan memiliki
daya tarik yang sangat luar biasa.
Tidak heran jika baru pulau-pulau
kecil ini yang banyak dikunjungi oleh
para wisatawan baik dari lokal atau
mancanegara
Pantai Kuta di Selatan Pulau Lombok
Bagi Anda peggemar surfing, tempat
ini merupakan lokasi yang sangat cocok.
Surfing memang seringkali menjadi
tantangan tersendiri bagi parapenggemarnya. Keindahan yang
ditawarkan lokasi ini membuat para
wisatawan lokal dan mancanegara
tertarik untuk menikmati keindahannya
secara langsung.
Pantai Sokotong, Lombok Barat
Pantai ini dikeliligi oleh kawasanperbukitan yang tidak jauh dari pkingir
pantai. Pantai yang berlokasi di
kecamatan Sokotong ini merupakan
pantai yang masih asli. Pasirnya
yang berwarna putih dan airnya yang
biru menunjukkan bahwa pantai ini
bebas polusi dan masih jarang dijamah
oleh manusia. Berbagai tempat
penginapan dan tempat makan
juga mulai banyak dibangun di lokasi
ini.
Batu Bolong, Lombok Barat
Lokasi wisata yang satu ini menyuguhkanpemandangan sebuah
pura yang dibangun di atas karang.
Banyak rumor yang beredar di
masyarakat mengenai bagian dari
sejarah tempat ini, yaitu mengenai
pengorbanan para perempuan.
Sedangkan pemandangan lain yang
juga bisa dilihat dari tempat ini adalah
Gunung Agung di Pulau Bali.
Meskipun jarak tempuh menuju tempat
ini menjapai 30 menit denganberjalan kaki, tapi semua ini akan
terbalas ketika melihat keindahan
dari Batu Bolong.
Sebenarnya masih banyak tempat
wisata di pulau Lombok yang bisaAnda kunjungi, tapi beberapa tempat
tersebut menawarkan panorama
alam yang tidak kalah menarik dari
pulau dewata Bali.
0 komentar:
Post a Comment