, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Alat-alat memindahkan tanda pola

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Alat-alat memindahkan tanda pola

Alat-alat memindahkan tanda pola



(a) Kapur Jahit atau Pensil Jahit

 Fungsi:
dipergunakan untuk memberi tanda pada bahan tekstil. kapur jahit
mudah dihilangkan.
 Cara pakai:
jangan terlalu ditekan dan gunakan tipis asl kelihatan dan cari warna
kapur yang tidak mengotori bahan.

(b) Rader

 Fungsi:
Untuk memberi tanda pada bahan dengan menekan karbon jahit.
 Cara pakai :
Dengan cara ditekan, Rader beroda polos untuk bahan halus (sifon,
sutera dan lain-lain). Rader beroda tumpul untuk bahan sejenis katun,
georgete, tetoron dan lain-lain. Rader beroda tajam untuk bahan tebal
sejenis coroday, dreall, jeans dan lain-lain.


Macam-macam rader :

i. Reder roda polos

ii. Rader beroda tumpul

Digunakan untuk merader jenis-jenis bahan yang agak tebal,
seperti: katun, tetoron, georgette, sutera, dan lainnya.
iii. Rader bergerigi

Digunakan untuk merader bahan-bahan yang tebal, seperti drill,
curdoroy, jeans, gabardine, dan lain-lain
iv. Rader beroda kembar

Digunakan untuk member tanda beberapa garis sekaligus



(c) Karbon jahit

 Fungsi:
Memindahkan tanda pola pada bahan.
 Cara kerja:
Ditekan oleh rader dan karbon diletakkan di tengah bahan bagian
buruk.



Alat-alat Menggunting


(a) Gunting
i. Gunting kain

 Fungsi:

Khusus untuk menggunting kain atau tekstil. Tidak diperbolehkan untuk
menggunting kertas atau lainnya agar tetaptajam.gunting kain salah
satu pegangan harus cukup besar sehingga cukup untuk empat jari,
pegangan yang kedua untuk ibu jari.

 Cara kerja:


Saat menggunting bahan tangan kanan memegang gunting dengan jari
masuk kelubang yang telah ada dan tangan kanan menekan bahan
saat menggunting.

ii. Gunting Benang

 Fungsi:
Untuk menggunting benang atau bagian-bagian yang sulit digunting
dengan gunting besar.

 Cara kerja:
dengan menekan bagian gagang gunting.

iii. Gunting zig-zag


 Fungsi:
Untuk menyelesaikan tepi bahan atau kampuh pada bahan yang tidak
mudah bertiras.

 Cara kerja:
Dengan memasukkan jari ke lubang gagang gunting yang ada dan
menggunting bahan yang akan dipotong pada tepi kain.

iv. Gunting kertas


 Fungsi:
Khusus digunakan untuk menggunting kertas dapat menggunakan
gunting bahan yang sudah tumpul.
 Cara kerja:
Dengan memasukkan jari ke lubang gagang gunting dan menggunting
kertas.

0 komentar:

Post a Comment