Teknik mengukur

Teknik mengukur


Mengukur tubuh baik dewasa maupun anak-anak pada prinsipnya mempunyai cara/ teknik yang sama. Untuk mendapatkan ukuan yang tepat, sebaiknya dibantu dengan pemasangan body line pada lingkar badan, lingkar pinggang, dan lingkar pinggul.

Mengukur hendaknya dilakukan secara sistematis, sehingga orang yang diukur tidak merasa lelah dan tidak memakan waktu terlalu lama. Pengukur berdiri di depan model pada posisi 45° samping kanan dan bagian belakang, bukan model yang berputar.

0 komentar:

Post a Comment