macam-macam tusuk jahit
macam-macam tusuk jahit |
gambar macam tusuk - Mengenal Tusuk Jahit
Tusuk balik/tusuk tikam jejak
Tusuk balik/tusuk tikam jejak biasa digunakan untuk membuat tangkai, membentuk garis dan untuk menjahit lipatan dan menyambung kain.
Tusuk batang/tangkai
Tusuk tangkai digunakan untuk mebuat batang, ranting dan untuk mengisi bidang
Tusuk rumani
Tusuk rumani biasa digunakan untuk membuat daun dan bunga-bunga dan bentuk bidang yang panjang
Tusuk veston
Tusuk veston biasa digunakan untuk membuat bunga, lubang kancing, untuk memperkuat dan menghias bagian tepi kain
Tusuk bunga
Tusuk bunga biasa digunakan untuk membuat bentuk bunga
Tusuk rantai
Tusuk rantai digunakan untuk membuat garis pembatas, dahan dan ranting
Tusuk datar
Tusuk datar digunakan untuk membuat bentuk bunga, daun, dan mengisi bidang
Tusuk flanel
Tusuk flanel biasa digunakan untuk membuat hiasan tepi dan garis pembatas
Tusuk daun
Tusuk daun dapat digunakan untuk membuat berbagai bentuk daun
Tusuk bullion
Tusuk bullion dapat digunakan untuk membuat bentuk bunga kecil dan hiasan bulir-buliran
Tusuk lurus
Tusuk lurus dapat digunakan untuk membuat bentuk bunga dan rumput
Tusuk satin
Tusuk satin digunakan untuk membuat helai daun dan bentuk-bentuk bebas
Tusuk jelujur
Tusuk jelujur dapat digunakan untuk membuat garis dan menjelujur sambungan dan lipatan kain
Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang gambar macam tusuk
, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang kunci Jawaban Tugas bahasa Indonesia kelas 12 Kurikulum 2013 126 sampai 130
. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit :http://jhonisaprizon.blogspot.co.id/2011/11/macam-macam-tusuk-jahit.html
0 komentar:
Post a Comment