KERAJINAN BAHAN KERAS DAN WIRAUSAHA
KERAJINAN BAHAN KERAS DAN WIRAUSAHA |
contoh bahan keras - A. Produk Kerajinan dari Bahan Keras1. Pengertian Kerajinan dari Bahan Keras
Kerajinan merupakan budaya tradisional yang kini menjadi komoditi Negara untuk meningkatkan devisa.Di antara sejumlah kerajinan Nusantara, ada kerajinan yang tetap mempertahankan bentuk dan ragam hias tradisional, tetapi ada pula yang dikembangkan sesuai dengan tututan pasar. Produk kerajinan dibagi menjadi dua, yaitu produk kerajinan dari bahan lunak dan produk kerajinan dari bahan keras.Produk kerajinan dari bahan keras menggunakan bahan dasar bersifat keras.Beberapa bahan keras yang digunakan di bagi menjadi dua:
a. Bahan Keras Alami
Bahan keras alami adalah bahan yang diperoleh dilingkungan sekitar kita dan kondisi fisiknya keras, seperti kayu, bambu, batu,rotan dan lain-lain
b. Bahan Keras Buatan
Bahan keras buatan adalah bahan-bahan yang diolah menjadi keras sehingga dapat digunakanuntuk membuat barang-barang kerajinan seperti berbagai jenis logam,fiberglass dan lain-lain
2. Aneka Produk Kerajinan dari Bahan Keras
Produk kerajinan sangat beraneka ragam.Beberapa ontoh produk kerajinan dari bahan keras.
a. Kerajinan Logam
Kerajinan logam menggunakan bahan logam seperti besi,perunggu,emas,perak, dan lain-lain. !eknik yang digunakan biasanya menggunakan system or,ukir, tempa atau sesuai dengan bentuk yang diinginkan. Bahan logam banyak dibuat sebagai perihasan atau aksesoris, kemudian berkembang pula sebagai benda hias dan benda fungsional lainnya, seperti:gelas, kap lampu, perhiasan,"adah serbaguna bahkan piala sebagai kejuaraan. #ogam memiliki sifatkeras, sehingga dalam pengolahannya memerlukan teknik yang tidak mudah, seperti diolah dengan teknik bakar$pemanasan dan tempa.
Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang contoh bahan keras
, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Ukuran Pakaian
. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit : https://id.scribd.com/doc/300143819/Kerajinan-Bahan-Keras-Dan-Wirausaha
0 komentar:
Post a Comment