, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Sanggul Pramugari – Sanggul Donat

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Sanggul Pramugari – Sanggul Donat
 gambar cara menyanggul rambut panjang ala pramugari - Sanggul donat banyak dibuat oleh pramugari karena bentuknya yang sederhana, cocok untuk segala bentuk seragam dan baik untuk mereka yang memiliki rambut pendek ataupun panjang.

Berikut ini peralatan yang dibutuhkan :

???????????????????????????????

???????????????????????????????    Satu buah kunciran rambut hitam dan satu buah kuncir Donat untuk membentuk sanggul. Kuncir donat bisa dibeli hampir di setiap toko aksesoris rambut dengan berbagai macam ukuran. Semakin besar ukuran donat, semakin besar sanggul yang dihasilkan.

    Bila tidak menemukan kuncir donat bisa menggunakan kaos kaki panjang yang di potong pada bagian jari lalu di gulung hingga membentuk donat.

Cara membuat sanggul donat:

Image
1. Kuncir kuda semua rambut menggunkan kunciran hitam.

2. Selipkan kuncir donat ke dalam rambut yang sudah dikuncir.

3. Tekan rambut menggunakan kedua tangan hingga membentuk donat.

4. Sisipkan sisa rambut ke bawah kuncir donat sambil ditekan dan putar perlahan mengelilingi donat. Perhatikan agar kuncir donat benar-benar terbungkus rapat dengan rambut sehingga tidak terlihat dari luar. Lakukan hal ini sampai seluruh ujung rambut tersembunyi dengan rapi di bawah donat.

Voila !!!

Sanggul donut selesai dibentuk. Tidak hanya untuk pergi bekerja atau acara resmi, sanggul donat juga keren untuk dikenakan saat acara santai ataupun pergi ke mall.

Selamat Mencoba :)


Tags: cara membuat sanggul pramugari, donut, Garuda, Kebaya, konde, lion, Malaysian Airlines, Pramugari, sanggul, sanggul donat, sanggul pram
ugari, sanggul sederhana, seragam, Singapore Airlines, tutorial sanggul pramugari



Sanggul Pramugari – French Twist



Pramugari bisa membuat sanggul dalam waktu 5 menit saja. Bentuknya pun bisa bermacam macam, diantaranya  yang sangat populer adalah French Twist atau yang sering disebut Croissant. Sanggul Croissant membuat pemakainya terlihat anggun bersahaja dan sangat cocok untuk seragam bentuk kebaya seperti yang dikenakan pramugari Garuda Indonesia, Malaysian Airlines, Singapore Airlines, Lion Air, Vietnam Airlines dan lain sebagainya yang sejenis.
 
Berikut ini cara membuat sanggul Croissant dengan alat bantu jepit rambut, karet kecil warna hitam dan sirkam.


 1. Kuncir Rambut

1


Untuk rambut yang licin, dan tidak rata bisa dikuncir longgar dulu dengan karet rambut warna hitam agar tidak gampang terlepas saat dipuntir. Untuk rambut yang rata bisa dipuntir langsung tanpa menggunakan kuncir rambut



 2. Puntir Rambut

3


Puntir rambut ke arah kiri dan tarik ke bawah agar hasil sanggul lebih panjang. Kemudian, sambil terus dipuntir dan dirapihkan dengan tangan tarik rambut ke arah atas hingga mencapai tinggi dan bentuk yang diinginkan.

3. Sembunyikan Ujung Rambut

4


Lipat ujung rambut, dorong dan sembunyikan ke dalam gelungan sehingga tidak terlihat dari luar.

4. Perkuat Gelungan Sanggul

Jepit dengan jepit rambut dan perkuat dengan sirkam. Selanjutnya rapihkan rambut bagian depan. Sisir rambut menggunakan sisir sasak yang tipis dan panjang dengan hati-hati kebelakang . Bila ingin menggunakan poni, sisir kedepan atau rebahkan kesamping kiri atau kanan sesuai arah lekukan gelung sanggul.

Bila ingin terlihat lebih alami, sirkam bisa diganti dengan dua buah tusuk konde yang ditusukkan dari arah atas kepala setelah ujung rambut dilipat dan disembunyikan.

 

5. Semprot sedikit dengan hair spray 

5


Tips: Sebagai pengganti hairspray untuk merapihkan sanggul saat sedang terbang, pramugari seringkali menggunakan tea bag yang direndam sedikit air panas dalam paper cup. Setelah air berwarna coklat gelap, peras tea bag agar air tidak menetes, lalu sapukan tea bag basah ini ke rambut. Sanggul akan tetap rapi alami dan bertahan lama sampai lebih dari 14 jam.

Selamat Mencoba…. :)

Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang gambar cara menyanggul rambut panjang ala pramugari

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Contoh Produk Kerajinan dari Bahan Lunak Buatandan Alami

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit : https://skydewi.wordpress.com/tag/cara-membuat-sanggul-pramugari/

0 komentar:

Post a Comment