, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Penyesuaian pola standar

Penyesuaian pola standar

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Penyesuaian pola standar

 

N0 Nama Ukuran Ukuran
Sipemakai
Ukuran
pola
standar
Selisih
1 Lingkar badan 92 90 +2:4 = + 1/2 cm
2 Lingkar pinggang 70 72 2:4 = - 1/2 cm
3 Lebar muka 33,5 33 +½ :2=+¼ cm
4 Panjang punggung 37,5 37 + ½ cm
5 Panjang Muka 44 43 + 1 cm
6 Lebar punggung 35 34 + 1:2= + ½ cm
7 Lingkar Panggul 98 94 +4:4=+1 cm
8 Ling Ker Lengan 44 42 + 2 cm
Di dalam menyesuaikan pola standar, selisih yang terdapat pada
ukuran lingkaran dibagi empat, hal ini disebakan karena pola badan
atau pola rok umumnya dibuat setengah dari badan bagian muka dan
setengah dari badan belakang, atau sama dengan seperempat dari
ukuran lingkaran dan jumlah sisi yang ditambah atau dikurangi ada
empat, oleh sebab itu untuk ukuran melingkar selisih ukuran dibagi
empat.
Untuk ukuran lebar selisih dibagi dua, sebab pada pola ukuran
melebar dipakai setengahnya., misalnya : lebar muka dan lebar
punggung. Untuk ukuran panjang, selisih ukuran tidak dibagi, sebab
pola dibuat dengan ukuran penuh sepanjang ukuran yang diambil,
misalnya ukuran panjang punggung, panjang lengan dan panjang rok,
dengan demikian untuk ukuran panjang ditambah atau dikurangi
sebanyak selisih.
Daftar ukuran di atas perlu diperhatikan dalam menyesuaikan pola
standar agar mudah mengetahui pada lajur selisih, apakah ukuran
pola ditambah atau dikurangi dengan melihat tanda plus atau minus.
Berapa cm ditambah atau dikurangi perlu diperhitungkan betul,
dengan pengertian bahwa untuk ukuran melingkar selisih dibagi
empat, untuk ukuran melebar selisih dibagi dua dan untuk ukuran
panjang selisih tidak dibagi. Berikut ini dapat dilihat beberapa contoh
cara menyesuaikan pola standar. Didalam menyesuaikan pola
standar perhatikan tanda pada kolom selisih. Pada pola yang
disesuaikan tanda plus / membesarkan pola di arsir dengan tanda
///////////, sedangkan tanda minus / mengecilkan di tandai dengan
xxxxxxx.

Cara menambah ukuran lingkar badan

Muka Belakang
Gambar 108. Lingkar badan pola muka dan pola belakang yang telah dibesarkan
2) Cara mengurangi ukuran lingkar pinggang
Muka Belakang
Gambar 109. Lingkar pinggang pola muka dan pola belakang yang telah
dikecilkan


3) Cara menambah ukuran lebar muka dan lebar punggung
Lebar Muka Lebar Punggung
Gambar 110. Lebar muka dan lebar punggung yang telah dibesarkan.
4) Cara menambah ukuran lingkar panggul
Gambar 111. Lingkar panggul pola rok muka dan belakang yang telah
dibesarkan

5) Cara menambah ukuran panjang muka dan panjang punggung
Gambar 112. Panjang muka dan panjang punggung yang telah ditambah
6) Cara membesarkan lingkar kerung lengan
Gambar 113. Lingkar Kerung lengan yang telah ditambah

0 komentar:

Post a Comment