, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Memasang jarum mesin

 Memasang jarum mesin

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
 Memasang jarum mesin

Untuk memasang jarum mesin,  tiang pengangkat jarum
dinaikkan setinggi-tingginya, sekrup jepitan jarum dilonggarkan.
Setelah itu, jarum dipasang dan sekrup dikencangkan kembali.
Perhatikan cara memasukkan jarumnya, bagian yang mendatar
menempel pada mesin (lihat modul piranti menjahit). Untuk
membuat bordir, maka gunakan jarum yang ukurannya kecil,
yaitu ukuran 9 dan 11. Dengan menggunakan jarum ukuran
kecil tersebut, maka dapat dihasilkan hasil bordiran yang halus
atau tidak kasar.

Memasukkan kumparan ke dalam rumah kumparan


Kumparan yang telah berisi benang katun  dimasukkan  ke
dalam rumah kumparan (sekoci). Sisakan ujung benang dari
kumparan lebih kurang 10 cm. Tujuannya agar pada saat
mengambil atau menarik bawah, maka sisa ujung benang
tersebut terangkat keluar. Untuk memasukkan kumparan ke
dalam rumah kumparan,  masukkan kumparan ke dalam rumah
kumparan, lalu lewatkan sisa ujung benang melalui alur yang
benar atau melalui celah-celah yang ada pada rumah kumparan
(lihat  caranya dari modul piranti menjahit).

0 komentar:

Post a Comment