Pengertian teknik lekapan dalam pembuatan kerajinan
apa yang di maksud dengan teknik lekapan - Teknik lekapan ialah teknik menghias kain yang hiasannya
diperoleh dengan cara meletakkan secamping potongan
kain/benang/pita dll.yang di bentuk menurut motif yang diinginkan
Jelaskan pengertian teknik menganyam,,patchwork,lekapan,menjalin dan quilting
Menganyam : Adalah pekerjaan menyilang-nyilangkan lembaran pita tipis.
Patchwork : Adalah seni menyusun dan menggabungkan kain perca aneka warna dan
motif mengikuti pola berulang dengan cara dijahit tangan atau mesin.
Lekapan : Adalah teknik menghias kain dengan cara melekapkan kain.
Menjalin : Adalah untuk membentuk pengertian.
Quilting : Adalah seni menggabung-gabungkan kain dengan ukuran dan potongan
tertentu untuk membentuk motif-motif yg unik.
Semoga membantu :)
Teknik menanyam : proses menjaringkan atau menyilangkan bahan-bahan daripada tumbuh-tumbuhan untuk dijadikan satu rumpun yang kuat dan boleh digunakan.
teknik patchwork : Patchwork adalah kerajinan yang menggabungkan potongan kain perca satu dengan lainnya yang memiliki motif atau warna berbeda menjadi bentuk baru. cara menggabungkan bisa dengan manual atau mesin jahit
teknik lekapan : teknik menghias kain yang hiasannya diperoleh dengan cara meletakkan secamping potongan kain/benang/pita dll.yang di bentuk menurut motif yang diinginkan
teknik menjalin: teknik dibuat dengan cara menyusun sulur secara berjajar rapat.
teknik quilting : proses menggabungkan patchwork dengan dakron dan kain lapis, dilakukan dengan teknik tusuk Tindas.
m'f klo ad yg salah
![]() |
Pengertian teknik lekapan dalam pembuatan kerajinan |
Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang apa yang di maksud dengan teknik lekapan
, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Pengertian benda hias?`
. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit : http://yudhimilanisti.blogspot.co.id/2012/05/pengertian-teknik-lekapan-dalam.html
0 komentar:
Post a Comment