, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Pemeriksaan Spool dan Sekoci pada Mesin Jahit

Pemeriksaan Spool dan Sekoci pada Mesin Jahit

les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi, kursus menjahit
Pemeriksaan Spool dan Sekoci pada Mesin Jahit


(1). Pemasangan spool dan benang



 Memasang cones benang di tiang pertama (tiang cone).

 Ujung benang dimasukkan ke penjepit benang dan sekaligus

tension.
 Pasang bobin pada rumah bobin.
 Ujung benang dililitkan pada bobin.


(2). Memasukkan Spul ke dalam sekoci


Spul yang telah terisi benang dimasukkan ke dalam sekoci,
kemudian selipkan benang pada tanda A, tarik ke B sampai menuju
tanda A.



0 komentar:

Post a Comment