Lingkar panggul rok
(c) Lingkar panggul rok |
Misalnya: Selisih lingkar panggul:
6 ® 6 : 4 = 1 ½
Cara:
- Tambahkan pada garis panggul
sampai bawah rok 1 ½ cm ke luar
garis pola. (Lihat Gambar 3.5).
Gambar 3.5
Menambah ukuran lingkar
panggul
b) Mengurangi Ukuran Lingkar
(1) Pola atas (lingkar badan, pinggang, kerung lengan)
Misalnya:
Selisih lingkar badan: -4 ®-4 : 4 = -1
Selisih lingkar pinggang: -4 ®-4 : 4 = -1
Selisih lingkar lengan: +4 ®-4 : 4 = -1
Cara :
Tambahkan 1 cm dari sisi garis pola
badan muka, buat garis pola yang
baru kurangi 1 cm dari garis sisi
pola badan belakang, buat garis
pola yang baru. (Lihat Gambar 3.6).
(b) Lingkar pinggang
Misalnya: Selisih lingkar pinggang:2 ® 2 : 4 = ½
Cara:
- Tambahkan pada gambar keluar
garis sebesar ½ cm.
(Lihat Gambar 3.4).
(2) Pola badan bawah/rok
(a) Lingkar pinggang, panggul dan lingkar bawah rok.Misalnya: Selisih lingkar pinggang: 6 ® 6 : 4 = 1 ½
Selisih lingkar panggul: 6 ® 6 : 4 = 1 ½
Cara: - Buat garis lurus ke bawah, mengikuti garis kupnat
a. Gunting hingga putus
b. Besarkan lingkar tersebut
dengan menambarkan 1 ½ cm
pada guntingan tersebut.
c. Betulkan garis pola tersebut.
(Lihat Gambar 3.3).
0 komentar:
Post a Comment