Panduan Ukuran Kemeja Batik Anak Indonesia
Panduan Ukuran Kemeja Batik Anak Indonesia |
ukuran standar kemeja anak laki-laki - Secara garis besar, kemeja batik anak yang kami produksi terbagi menjadi 3 ukuran, yaitu:
Ukuran umur 18 bulan s.d. 2 tahun: Lebar Dada 32 cm – Panjang Kemeja 41 cm
Ukuran umur 3 s.d. 4 tahun: Lebar Dada 34 cm – Panjang Kemeja 45 cm
Ukuran umur 5 s.d. 6 tahun: Lebar Dada 39 cm – Panjang Kemeja 55 cm
Cara Pengukuran
Anda bisa menggunakan Ukuran Personal diri Anda sendiri ataupun menggunakan Ukuran Standar dari kami.
Ukuran Personal
Jika Anda punya keluangan waktu, silahkan datang ke workshop kami, maka dengan senang hati kami akan melakukan fitting langsung terhadap Anda.
Anda juga bisa mengirimkan salah satu baju Anda ke workshop kami untuk dijadikan acuan ukuran bagi pemesanan jahit batik Anda.
Pengukuran personal ini cukup Anda lakukan ketika pertama kali melakukan pemesanan jahit batik di Taruntum, untuk pemesanan selanjutnya kami akan menggunakan data ukuran Anda yang telah kami simpan, kecuali Anda menghendaki perubahan.
Ukuran Standar
Berikut adalah tabel ukuran standar kami:
Kemeja Pria (cm)
S M L XL XXL
Bahu / Pundak 40/12 42/13 44/14 46/15 48/16
Badan 102 106 110 114 120
Panjang Tangan 24/57 25/58 26/60 28/62 30/63
Lebar Tangan Bawah 36 38 40 42 42
Panjang Baju 68 70 72 74 76
Blus Wanita (cm)
S M L XL XXL
Bahu / Pundak 38/11 40/12 42/13 44/13 46/14
Badan 96 100 104 108 114
Pinggang 82 86 90 94 100
Pinggul 100 104 108 112 118
Panjang Tangan 23/56 24/57 25/58 26/60 27/62
Lingkar Tangan Atas 40 42 44 46 46
Panjang Baju 65 67 70 74 76
sumber : http://taruntum.com/cara-pengukuran
Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang ukuran standar kemeja anak laki-laki
, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang SULAMAN BAYANGAN
. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
0 komentar:
Post a Comment