, , , ,

7 Usaha Untuk Redam Rasa Kesal, Biar Ibadah Puasamu Tak Sia-Sia dan Batal

7 Usaha Untuk Redam Rasa Kesal, Biar Ibadah Puasamu Tak Sia-Sia dan Batal



1. Tarik napas dalam-dalam. Simpel, tapi beneran bikin kondisimu lebih rileks
2. Coba perhatikan sekelilingmu. Siapa tahu ada yang bikin hati adem, semisal tingkah konyol teman-teman atau pernak-pernik lucu
3. Senyumin saja dulu, biar dirimu tenang dan dia jadi nggak enak sendiri sama kamu
4. Tanggapi seadanya sebagai bentuk apresiasi dirinya yang sudah berinteraksi sama kamu. Kasian kan kalau kamu kacangin melulu
5. Sibukkan diri dengan hal lain biar kamu terdistraksi, dan lama-lama rasa kesalmu hilang sendiri, misal ikut kursus jahit atau bordir
6. Tuangkan amarahmu lewat karya seperti rok atau blouse buatan tangan, minimal seumur hidup ada satu karya yang kamu tinggalkan melebihi usiamu
7. Tanya ke diri sendiri apa manfaatnya kalau kesal atau sampai marah sama orang. Terlebih di bulan puasa, cuma bikin pahala puasamu lama-lama menghilang
#jahitku #jahit #kursusjahitjogja #jogja

0 komentar:

Post a Comment