, , , ,

7 Nasihat Karir Untuk Peserta Kursus Jahit yang Belum Mengarungi Dunia Kerja

7 Nasihat Karir Untuk Peserta Kursus Jahit yang Belum Mengarungi Dunia Kerja


1. Bukan hanya IPK yang menentukan nasibmu. Sama pentingnya adalah pengalaman kerja.
2. Daripada obral diri, lebih baik cari perusahaan yang benar-benar kamu minati
3. Jangan merasa segan melamar di bidang yang “nggak nyambung” dengan jurusan kuliahmu
4. Jangan datang ke sesi interview dengan harapan diterima. Hadirlah untuk mencari tahu apa kamu benar-benar cocok kerja disana.
5. Mau jadi sepintar apapun saat kuliah, kamu masih harus belajar di tempat kerja. Sifat mau belajar adalah kunci utamamu supaya diterima.
6. Perlakukan atasanmu bukan hanya sebagai orang yang mengatur-atur, tapi juga seorang mentor
7. Pikir dua kali sebelum memutuskan jadi “kutu loncat”


#jahitku  #jogjaku #kursusjahit #infojogja #mesinjahit

0 komentar:

Post a Comment