, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Kerajinan Dari Limbah Jerami Dan Pemanfaatan Limbah Jerami


  Kerajinan Dari Limbah Jerami Dan Pemanfaatan Limbah Jerami

   kerajinan dari bahan limbah selain tekstil - ada banyak Contoh Inovatif dalam mengembangkan kemampuan diri disekeliling kita salah satunya dalah pemanfaatan limbah jerami. Contoh Ide Kreatif dan Inovatif dari limbah jerami ini dapat anda ikuti prosesnya dibawah. selain Contoh Wirausaha Sukses dari jerami anda bisa juga mencoba dari kerajinan lain seperti dari sisik ikan dan sebagainya.
- contoh produk hiasan dari limbah
Batang padi yang biasa disebut jerami merupakan limbah pertanian yang sangat banyak didapat di daerah persawahan. Selama ini jerami biasa dipergunakan sebagai media tanam jamur merang, dan campuran makanan ternak. Baca juga "Cara Membuat Kerajinan Tangan Dari Limbah Kertas".
kerajinan dari limbah jerami
limbah jerami padi
pemanfaatan limbah jerami
kerajinan limbah botol plastik
pengertian kerajinan limbah
kerajinan limbah koran
kerajinan limbah kaleng
cara membuat kerajinan limbah
kerajinan limbah tekstil
- kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

Meskipun demikian jerami yang ada masih berlimpah dan harus dibakar. Terkadang petani memanfaatkannya sebagai bahan bakar saat pembakaran batu bata  atau genteng yang dilakukan di daerah sawah. Bagi  para pedagang telur dan buah, jerami juga dapat dimanfaatkan sebagai alas, agar barang dagangan mereka tidak mudah rusak akibat goncangan. Tidak  ada manfaat lain yang dapat dihasilkan dari seputar  kebutuhan tersebut. Tentunya jika masa tanam  padi tiba jerami ini masih saja menjadi limbah yang mengganggu bagi para petani. Biasanya petani hanya menumpuknya dipinggir sawah dan  membiarkannya busuk, sehingga dapat digunakan  sebagai pupuk tanaman lainnya.
- aneka karya kerajinan limbah tekstil dan fungsinya

Limbah padi ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar kerajinan yang cukup unik dan artistik. Produk kerajinan dari jerami masih tergolong langka, sehingga sangat berpotensi untuk dapat dikembangkan. Untuk masyarakat yang tinggal di dekat persawahan atau pasar tentunya tidak menemui kesulitan dalam mencari limbah jerami dan tidak perlu mengeluarkan banyak dana.
contoh kerajinan limbah tekstil dan cara pembuatannya
Pemanfaatan limbah jerami menjadi produk  kerajinan memiliki nilai lebih di bidang ekonomi. Sekarang ini orang sudah mulai menyenangi produk kerajinan yang berasal dari bahan jerami, karena selain menarik juga ramah lingkungan. Maka dapat dikatakan bahwa peluang usaha dari limbah jerami dapat menguntungkan.
- kerajinan tangan dari bahan limbah dan cara membuatnya
Bagian-bagian jerami memiliki keunikan masingmasing, yaitu dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar kerajinan, dari mulai batang padi, ranting  padi, selongsong padi dan gabah kosong yang  telah dirontokkan dari ranting padi. Pemilahan  dilakukan seperti gambar berikut :


- aneka produk kerajinan dari bahan limbah sebagai fungsi hias

Pengolahan jerami hampir sama dengan limbah jenis daun-daunan atau kulit buah, karena jerami pun memiliki kandungan air, maka pengolahan yang paling sederhana dilakukan adalah dengan menjemurnya di bawah sinar matahari langsung.

Perlu diperhatikan yaitu; pisahkan semua bagian yang berpotensi untuk dijadikan produk kerajinan yang sesuai. Misalnya, batang padi sangat cocok  digunakan pada bagian pembentuk wadah pensil atau frame foto. Sedangkan ranting jerami yang lebih halus, dapat dimanfaatkan untuk membuat bunga-bunga.
Jerami dapat pula diberi warna dengan menggunakan pewarna tekstil. Proses pewarnaan pun sama dengan mewarnai kulit jagung, yaitu dengan dimasak dengan cairan yang sudah diberi zat warna makanan dengan komposisi yang diinginkan. Setelah direndam beberapa saat, lalu jerami dijemur  di bawah sinar matahari langsung hingga benarbenar kering.

Bahan dan alat pembuatan produk kerajinan dari limbah jerami

- contoh kerajinan dari bahan limbah

Berbekal keterampilan, kreatifitas, dan hanya  menggunakan alat sederhana, produk kerajinan dari limbah jerami ini dapat diolah menjadi berbagai bentuk seperti hiasan dinding, bunga, bingkai foto, wadah serbaguna, wadah pensil, dan sebagainya. Selain bahan dasar jerami, ada pula yang memanfaatkan limbah lain untuk memberi aksen pada produk kerajinan yang dibuat agar nampak lebih memiliki nilai ekonomis.
Produk Kerajinan dari limbah jerami


Proses Pembuatan Kerajinan dari limbah jerami

- pengertian kerajinan bahan limbah

Untuk mempermudah p e k e r j a a n s a a t menggunakan batang jerami untuk produk tertentu, maka batang jerami perlu dirakit berjajar agar dapat dipotong sesuai pola. Beri alas dari kertas untuk menjajarkan jerami. Gunakan lem untuk saling merekatkan batang j e r a m i . D e n g a n  demikian jerami dapat dibentuk dan dipotong sesuai selera




Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang  kerajinan dari bahan limbah selain tekstil

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang cara memasang payet baju 

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.

buka mesin jahit : http://inovasi-wirausaha.blogspot.co.id/2015/10/kerajinan-dari-limbah-jerami-dan-pemanfaatan-limbah-jerami.html
baju jahit, batik, belajar, guru, indonesia, jahit, jogja, kaos, kebaya, konveksi, kursus, kursus menjahit, les, mesin jahit, obras, private, sekolah, terbaik, usaha, yogyakarta
   Kerajinan Dari Limbah Jerami Dan Pemanfaatan Limbah Jerami

0 komentar:

Post a Comment