, , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Contoh Proposal Usaha – Bisnis Makanan

Contoh Proposal Usaha – Bisnis Makanan




proposal usaha – Buat Anda yang ingin memulai usaha pastinya memerlukan sebuah proposal, untuk digunakan sebagai pengajuan usaha, penawaran investor, dan lain sebagainya. Kali ini sipendik akan memberikan Contoh Proposal Usaha – Bisnis Makanan yang dapat Anda jadikan referensi untuk pembuatan proposal usaha.

Berikut ini sipendik berikan Contoh Proposal Usaha yang dapat Anda download dengan gratis,

 
ilustrasi - contoh proposal usaha

Secara garis besar Proposal Usaha dibagi menjadi beberapa bagian yaitu sebagai berikut ;
Bagian-bagian Isi Proposal Usaha ;
A. Pendahuluan

Menjelaskan tentang :

    Latar Belakang
    Visi Misi
    Tujuan Anda mendirikan usaha
    Uraian secara singkat gambaran usaha yang akan atau sedang Anda jalankan sekarang

B. Profil Perusahaan

Menjelaskan tentang ;

    Jenis Usaha ( Jelaskan secara singkat jenis dan spesifikasi usaha Anda)
    Nama Perusahaan (Cantumkan nama perusahaan, buat nama yang menarik simple, dan mudah diingat)
    Lokasi ( Cantumkan lokasi usaha Anda, lebih bagus disertai foto dan denah, sebaiknya pilih lokasi yang strategis yang menarik bagi calon investor)

C. Struktur Organisasi Perusahaan

Berisi tentang struktur organisasi di tempat perusahaan Anda. Alangkah lebih baik Anda memberikan penjelasan tentang peran dan tugas masing-masing jabatan.
D. Produk Perusahaan

Menjelaskan tentang ;

    Jenis Produk ( Berisi tentang penjelasan produk Anda, yakinkan bahwa produk Anda menarik dan memiliki kualitas yang bagus untuk menarik perhatian investor)
    Proses Pembuatan Produk (Jelaskan bagaimana produk Anda dihasilkan, buat sejelas mungkin dan disarankan membuat diagram alir prose pembentukan produk)
     Keunggulan produk ( Jelaskan keunggulan produk Anda dibanding kompetitor )

E. Target Pasar

Menjelaskan tentang :

    Segmentasi pasar produk Anda ( contoh: kalangan menengah – bawah dsb )
    Target pemasaran produk Anda ( contoh; Anak-anak usia SD-SMP di lingkungan sekolah dsb )

E. Promosi dan Pemasaran

Berisi tentang :

    Strategi promosi dan pemasaran ( jelaskan bagaimana produk anda di tawarkan kepada konsumen, apakah lewat promosi pamflet, banner, door to door, person to person atau lewat jejaring sosial )

F. Laporan Keuangan

Berisi tentang :

    Alokasi dana ( Jelaskan secara singkat tentang sumber permodalan dan kebutuhan akan modal untuk pengembangan usaha)
    Perhitungan laba ( Jelaskan bagaimana perhitungan besaran keuntungan yang bisa didapat dari usaha Anda)

G. Penutup

Tulislah kata atau kalimat sopan sebagai penutup proposal usaha kecil yang anda buat.
H. Lampiran

    Biodata pemiliki usaha ( Lampirkan juga CV (Curriculum Vitae) anda sebagai owner atau pengelola usaha )
    Surat perjanjian atau surat penting lain ( Berisi kontrak kerja jika sudah terjadi kesepakatan bersama )

Begitulah Contoh Proposal Usaha – Bisnis Makanan. Semoga sharing ini bermanfaat untuk Anda dalam memulai sebuah usaha. Salam Sukses.
.
les, indonesia, private, obras, guru, sekolah, belajar, yogyakarta, usaha, jogja, kursus, terbaik, batik, kaos, kebaya, jahit, baju jahit, mesin jahit, konveksi,  kursus menjahit
Contoh Proposal Usaha – Bisnis Makanan

Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang proposal usaha

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Contoh Proposal Usaha Yang Baik dan Benar

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit : https://www.sipendik.com/contoh-proposal-usaha-bisnis-makanan/

0 komentar:

Post a Comment